wordpress and blogspot

Dari postingan yang tentang bikin blog biar menarik, ada teman teman yang dari wordpress berminat juga untuk merubah blognya biar lebih menarik.
untuk Dian di WA, jangan kecewa karena tidak bisa merubah warnanya seperti halnya yang aku tulis itu.
Memang ternyata wordpress tidak memberikan kemudahan seperti halnya di blogspot. Tapi bukan berarti kita nggak bisa merubahnya. masih bisa dirubah kok, dengan mengedit CSS dari template yang kita baru mau pasang, bukan dari template yang ditawarkan worpress.
Tapi kalau cuman mau rubah headernya bisa dipasang juga meski kita nggak bisa merubah besarnya. kembali lagi kita harus pasang semua template baru kedalamnya.
CSS atau HTML lagi yang berperan.
Ya kalau ada yang mau minta diajarin atau dibikinin, aku senang senang aja, selama bukan buat blog commersil aku akan siap bantu.
cuman kalau blognya buat business , aku nggak bisa deh, bukan apa apa ntar aku di musuhin sama web designer proffesional yang dapat makan dari sana. mematikan lahan orang namanya..hehehe
OK deh buat Dian, atau teman wordpress lainnya.. aku siap bantu kok OK!?

Comments

D-eby said…
wohaa si mum getting ready to be busy busy bee...;)
Anonymous said…
hihihi makasih ya..gak sabar pengen diutak ati. cuma, kayaknya kita suah ketemu ya ?! ahhaha soale aku bangun tidur jam 9, trus idupin laptop sejam, siap2x ke sekolah. freenya jumat ama minggu. itupun dipake masak buat catering
yenni 'yendoel' said…
tapi jangan ikutan pindah ke wordpress yah mom. ntar aku susah menjenguknya huehehehe..
Anonymous said…
aku disini aku disini aku disini sekarnag...
bantuin template wordpress ku ya....:)))
-kiky-